Kurang lebih 16 tahun bergelut di dunia perdagangan forex sejak 2007 dan sekarang menjadi Sr. market research and Development, dengan fokus pada riset dan analisa tentang isu-isu investasi keuangan, ekonomi, perdagangan mata uang dan kebijakan publik khususnya.
Analisa Harian Teknikal: 23 Maret 2023 – Bank Sentral Naikan Su...
HaryantoThu, 23 Mar 2023
Dolar AS anjlok pada hari Rabu setelah Federal Reserve AS menaikkan suku bunga utamanya sebesar seperempat persentase poin atau 25 bps, seperti yang diperkirakan dan menunjuk hanya satu kenaikan suku
Analisa Harian Teknikal: 21 Maret 2023 – Sektor Perbankan Dapat...
HaryantoTue, 21 Mar 2023
Dolar AS tergelincir pada perdagangan hari Senin kemarin karena investor bereaksi terhadap pengambilalihan Credit Suisse oleh UBS.
UBS setuju untuk membeli Credit Suisse pada hari Minggu seharga 3
Analisa Harian Teknikal: 20 Maret 2023 – Krisis Perbankan Hantu...
HaryantoMon, 20 Mar 2023
Dolar jatuh pada hari Jumat karena penurunan lebih lanjut pada saham Credit Suisse dan First Republic Bank mengguncang pasar yang takut akan penularan dan meningkatkan kekhawatiran bahwa resesi akan t
Analisa Harian Teknikal: 17 Maret 2023 – Sentimen Konsumen Pesi...
HaryantoFri, 17 Mar 2023
Rilis data sentimen konsumen ini merupakan tingkat indeks gabungan berdasarkan konsumen yang disurvei oleh Universitas Michigan terhadap sekitar 500 konsumen yang meminta responden menilai tingkat rel
Platform Copy Trading: Cara Mudah Investasi dengan Teknologi
HaryantoFri, 17 Mar 2023
Apakah Anda ingin memulai investasi, namun merasa sulit menentukan instrumen investasi yang tepat? Atau mungkin Anda merasa belum memiliki pengetahuan dan pengalaman yang cukup untuk memilih saham ata
Turun Lagi! Harga Minyak Merosot Ke Level Terendah, Ini Penyebabn...
HaryantoFri, 17 Mar 2023
Harga minyak dunia kembali turun pada perdagangan Kamis lalu, dan mencapai level terendah selama 16 bulan terakhir. Hal ini terjadi karena sentimen pasar yang tetap rapuh meskipun ada berita bagus ter
GBP/USD Konsolidatif di Tengah Krisis Credit Suisse dan BoE
HaryantoThu, 16 Mar 2023
GBP/USD memasuki fase konsolidatif di awal perdagangan Asia pada hari Kamis. Berita terbaru menunjukkan bahwa Bank of England (BoE) telah mengadakan pembicaraan darurat dengan mitra internasionalnya k
Krisis Credit Suisse Membebani Euro
HaryantoThu, 16 Mar 2023
Jakarta, GIC Trade – Mata uang euro pada hari Kamis bertahan pada kenaikan ringan dan memangkas penurunan harian terbesarnya sejak September 2022 di perdagangan sebelumnya.
Sementara pembuat ke
Analisa Harian Teknikal: 16 Maret 2023 – Klaim Pengangguran Tur...
HaryantoThu, 16 Mar 2023
Rilis data Unemployment Claims atau klaim tunjangan pengangguran merupakan perubahan jumlah individu yang mengajuka asuransi pengangguran untuk pertama kalinya selama seminggu terakhir.
Juml
Harga Minyak Dunia Anjlok, Ternyata Ini Penyebabnya!
HaryantoThu, 16 Mar 2023
Minyak mentah Brent mencapai level terendah tiga bulan pada hari Selasa karena kekhawatiran atas Credit Suisse membuat pasar dunia ketakutan, mengimbangi harapan pemulihan permintaan minyak China. Ber
Pemangkasan Produksi Dan Permintaan China Menopang Harga Minyak
HaryantoWed, 15 Mar 2023
Jakarta, GIC Trade – Harga minyak mentah dunia mengalami kenaikan di awal perdagangan Asia pada hari Rabu, pulih dari penurunan hari sebelumnya, karena prospek OPEC yang lebih kuat pada perminta
Analisa Harian Teknikal: 15 Maret 2023 – PPI Diperkirakan Turun...
HaryantoWed, 15 Mar 2023
Rilis data Producer Price Index (PPI) atau Indeks Harga Produsen merupakan perubahan harga barang jadi dan jasa yang dijual oleh produsen. Ini adalah indikator utama inflasi konsumen ketika produsen m
All services in one trading ecosystem. Find a Variety of Trading Solutions in Various GIC Products.
Contact Us
Sahid Sudirman Center, Floor 20A
Jend. Sudirman Street No. 86
Central Jakarta 10220