Harga emas hari ini, Kamis (03/11/2022) turun sebesar Rp 5.000 tiap gramnya dengan harga Rp 939.000 melalui Logam Mulia. Pegadaian, dengan berat yang sama untuk per-gramnya diberi harga Rp 977.000. Harga emas Antam ini bisa Anda cermati melalui website resmi Pegadaian maupun Logam Mulia, maupun melihat rinciannya melalui artikel dan tabel di bawah ini.

Harga Emas Hari Ini

Antam dengan berat 5 gram, diberi harga oleh Logam Mulia pada Rp 4.470.000 sedangkan berat 10 gram, dibanderol pada harga Rp 8.885.000. Jika menurut Pegadaian, emas Antam dengan berat 5 gram mereka dipatok pada harga Rp 4.650.000 sedangkan untuk berat 10 gram mereka, diberi harga Rp 9.242.000. Selanjutnya untuk emas dengan berat 25 gram, Logam Mulia mematok di harga Rp 22.087.000, berat 50 gram dipatok Rp 44.095.000, dan berat 100 gram dibanderol sebesar Rp 88.112.000. Melalui Pegadaian, emas dengan berat yang sama, yaitu 25 gram dipatok pada Rp 22.975.000, berat 50 gram dibanderol sebesar Rp 45.868.000, dan berat 100 gram di harga Rp 91.654.000. Harga emas dengan berat 500 gram dipatok Logam Mulia pada Rp 439.820.000, sedangkan untuk emas terberat 1000 gram dibanderol seharga Rp 879.600.000. Melalui Pegadaian dengan berat yang sama, 500 gram dibanderol pada Rp 457.501.000. Sedangkan emas berat 1000 gram dipatok seharga Rp 914.958.000. Untuk emas global, Reuters menyimpulkan analisanya bahwa, Harga emas naik tipis pada hari Kamis, dibantu oleh sedikit penurunan dolar, meskipun pernyataan hawkish Ketua Federal Reserve AS Jerome Powell membatasi kenaikan lebih lanjut dalam emas batangan dengan hasil nol. Emas spot naik 0,2% menjadi $1,638,32 per ounce, pada pukul 0118 GMT, setelah jatuh 0,8% pada hari Rabu. Emas berjangka AS turun 0,6% menjadi $1,640.70.

Harga Emas 03 November 2022

Harga-harga emas tiap gramnya bisa Anda lihat dan cermati melalui tabel yang dikutip secara langsung dari Logam Mulia dan Pegadaian berikut ini. [caption id="attachment_20412" align="aligncenter" width="1024"]harga-emas-hari-ini harga-emas-hari-ini[/caption]

Pegadaian

Satuan Harga Antam Harga Antam Retro Harga Antam Batik Harga UBS
0.5 Rp 541.000 Rp 504.000 Rp 614.000 Rp 499.000
1.0 Rp 977.000 Rp 942.000 Rp 1.132.000 Rp 933.000
2.0 Rp 1.891.000 Rp 1.865.000 Rp 0 Rp 1.851.000
3.0 Rp 2.811.000 Rp 2.770.000 Rp 0 Rp 0
5.0 Rp 4.650.000 Rp 4.603.000 Rp 0 Rp 4.572.000
8.0 Rp 0 Rp 0 Rp 8.557.000 Rp 0
10.0 Rp 9.242.000 Rp 9.147.000 Rp 10.127.000 Rp 9.096.000
20.0 Rp 0 Rp 0 Rp 19.591.000 Rp 0
25.0 Rp 22.975.000 Rp 22.738.000 Rp 0 Rp 22.695.000
50.0 Rp 45.868.000 Rp 45.393.000 Rp 0 Rp 45.297.000
100.0 Rp 91.654.000 Rp 90.705.000 Rp 0 Rp 90.559.000
250.0 Rp 228.860.000 Rp 226.488.000 Rp 0 Rp 226.328.000
500.0 Rp 457.501.000 Rp 452.758.000 Rp 0 Rp 452.123.000
1000.0 Rp 914.958.000 Rp 905.474.000 Rp 0 Rp 0

Logam Mulia

Berat Harga Dasar Harga NPWP (+Pajak 0.45%) Harga Non NPWP (+Pajak 0.90%)
Emas Batangan
0.5 gr 519,500 521,838 524,176
1 gr 939,000 943,226 947,451
2 gr 1,818,000 1,826,181 1,834,362
3 gr 2,702,000 2,714,159 2,726,318
5 gr 4,470,000 4,490,115 4,510,230
10 gr 8,885,000 8,924,983 8,964,965
25 gr 22,087,000 22,186,392 22,285,783
50 gr 44,095,000 44,293,428 44,491,855
100 gr 88,112,000 88,508,504 88,905,008
250 gr 220,015,000 221,005,068 221,995,135
500 gr 439,820,000 441,799,190 443,778,380
1000 gr 879,600,000 883,558,200 887,516,400
Ikuti terus berita harga emas hari ini melalui Jurnal GIC. GIC juga mengadakan Gebyar Hadiah dengan total 1 Miliar tanpa diundi yang bisa diikuti oleh setiap orang baik trader pemula sampai profesional. Ikuti gebyar hadiahnya, dan dapatkan hadiahnya! reg