Harga emas hari ini, 16 Januari 2023 terpantau mengalami penurunan meskipun tidak terlalu tinggi. Hari sebelumnya, 15 Januari 2023 harga emas antam seberat 1 gram memiliki harga dasar sebesar Rp1.043.000 dan harga pembelian kembali nya adalah Rp951.000 dengan ukuran 1 gram. Lalu bagaimana dengan kabar harga emas antam hari ini? Simak informasinya dibawah ini, kami akan memberikan beberapa informasi terkait harga emas dari beberapa platform jual dan beli emas yang ada di Indonesia.
Diketahui, harga emas hari ini menduduki angka Rp1.042.000 per gram nya, dan anjlok sekitar Rp1.000. Begitu juga dengan harga pembelian kembali atau buy back nya yang juga ikut turun sebesar Rp1.000 menjadi Rp950.000. Penurunan harga emas kali ini tetap bisa menjadikan anda untuk memutuskan menjual atau membeli nya.
Grafik Harga Emas hari Ini
Terlihat pada grafik bahwa harga emas antam bergerak variatif selama kurun waktu satu tahun terakhir.
Di sisi lain, rincian harga emas juga dikeluarkan oleh Pegadaian. Anda dapat melakukan kegiatan jual dan beli emas hingga menabung emas dengan salah satu perusahaan BUMN tersebut. Harga dasar emas antam di Pegadaian dihitung mulai dari berat 0,5 gram hingga 1.000 gram. Harga per gram emas antam di Pegadaian dipatok sebesar Rp1.080.000, sedangkan untuk jenis emas antam retro nya adalah Rp1.053.000. Untuk lebih detailnya, anda bisa mengunjungi langsung situs resmi mereka.
Tabel Harga Emas Hari Ini
Diatas merupakan informasi harian mengenai harga emas 16 Januari 2023. Update terus informasi terbaru lainnya melalui jurnal GIC yang akan diumumkan setiap harinya. Anda juga tentunya bisa melakukan trading di aplikasi GICTrade dengan fitur terbarunya, akun ECN, nikmati keunggulan fitur terbaru dengan spread terendah dimulai dari 0!