Harga emas hari ini untuk emas antam batangan keluaran PT Antam Tbk kembali mengalami kenaikan yang cukup signifikan. Hari ini harga logam mulia naik tipis sebesar Rp1.000 per gram nya menjadi Rp1.058.000. Bagaimana dengan kabar dari platform lainnya? Simak informasi di bawah ini.


Bagi anda yang ingin melakukan kegiatan jual beli emas murni, selalu pastikan update dengan kabar terbaru. Hari ini harga emas batangan dikabarkan naik meskipun tergolong ringan. Pedagang mendapat peluang hingga Rp1.000 untuk perdagangan hari ini.

harga emas hari ini
harga emas hari ini

 

Harga emas seberat 2 gram hari ini menjadi Rp1.028.000, sedangkan untuk berat 5 gram nya hari menjadi Rp1.013.000.


Kenaikan harga jual juga berimbas pada kenaikan harga buyback emas hari ini. Bertambah Rp1.000 hari ini dan dibanderol sebesar Rp940.000.


Gram

Gedung Antam Jakarta

Pegadaian

per Gram (Rp)

per Batangan (Rp)

per Gram (Rp)

per Batangan (Rp)

1000

999 (+1)

998.600 (+1.000)

1.026.640 (-2.050)

1.026.640.000 (-2.050.000)

500

1.997 (+2)

998.640 (+1.000)

1.026.682 (-2.050)

513.341.000 (-1.025.000)

250

3.996 (+4)

999.060 (+1.000)

1.027.112 (-2.052)

256.778.000 (-513.000)

100

10.001 (+10)

1.000.120 (+1.000)

1.028.200 (-2.050)

102.820.000 (-205.000)

50

20.018 (+20)

1.000.900 (+1.000)

1.029.000 (-2.060)

51.450.000 (-103.000)

25

40.099 (+40)

1.002.480 (+1.000)

1.030.640 (-2.040)

25.766.000 (-51.000)

10

100.750 (+100)

1.007.500 (+1.000)

1.035.800 (-2.100)

10.358.000 (-21.000)

5

202.600 (+200)

1.013.000 (+1.000)

1.041.400 (-2.200)

5.207.000 (-11.000)

3

339.889 (+333)

1.019.667 (+1.000)

1.048.333 (-2.000)

3.145.000 (-6.000)

2

514.000 (+500)

1.028.000 (+1.000)

1.057.000 (-2.000)

2.114.000 (-4.000)

1

1.058.000 (+1.000)

1.058.000 (+1.000)

1.088.000 (-2.000)

1.088.000 (-2.000)

0.5

2.316.000 (+2.000)

1.158.000 (+1.000)

1.192.000 (-2.000)

596.000 (-1.000)

 

Update harga LM Antam : 22 Juni 2023, pukul 08:04

Harga pembelian kembali : Rp. 940.000/gram (+1.000)

Update harga LM Pegadaian : 21 Juni 2023


Harga emas dunia hari ini diperdagangkan rendah sekitar US$1.932 per ons. Hari kemarin, spot emas dunia sempat naik 0,65% karena menyentuh harga US$1.938 per ons yang disebabkan oleh data pembangunan AS yang meroket dalam kurun waktu satu tahun. 


Berikut di bawah ini adalah rincian spot emas dunia yang harus anda ketahui sebagai trader. Tabel ini berdasarkan data dari situs harga-emas.org 


(Market Open)

Konversi Satuan

Satuan

USD

Kurs Dollar

IDR

Ounce (oz)

Gram (gr)

Kilogram (kg)

Ounce (oz)

 

1.932,95 (-0,34)

15.140,00

29.264.863

1

31,1034767696

0,0311034768

Gram (gr)

 

62,15

15.140,00

940.887 (-165)

0,0321507466

1

0.001

Kilogram (kg)

 

62.145,79

15.140,00

940.887.195

32,1507466000

1.000

1


Harga emas UBS hari ini memiliki nilai jual yang terbilang rendah karena hanya mampu menembus angka Rp1.009.000 per gram ukuran batangan. Sedangkan untuk berat 5 gram nya adalah Rp4.882.000.


Harga buyback emas UBS hari ini untuk ukuran batangan naik secara bervariasi. Untuk berat 1 gram nya dibanderol sebesar Rp941.000 atau naik Rp1.000 dari harga sebelumnya Rp940.000. Sedangkan untuk berat 5 gram naik ke posisi Rp5.000 menjadi Rp4.705.000 dari harga sebelumnya yang hanya dibanderol Rp4.700.000. 


Update terus berita mengenai "harga emas hari ini" melalui Jurnal GIC setiap harinya untuk mengetahui harga setiap jenis dari emas yang dijual oleh beberapa paltform lain. Trading juga di GICTrade menggunakan akun ECN di bawah ini untuk bisa menikmati trading dengan spread rendah mulai dari nol!