Ghozali Everyday merupakan NFT yang baru-baru ini sedang ramai diperbincangkan oleh para investor NFT. Lalu, apa sih Ghozali Everyday ini? Simak lengkapnya melalui artikel di bawah ini. Serta jangan lupa untuk follow Instagram GIC agar mendapat update terbaru mengenai produk GIC!

Siapa Ghozali Everyday itu?

Foto-foto Ghozali awalnya hanya sebuah Proyek pribadi yang telah berubah menjadi ide untuk mencetak uang. Ghozali mengambil gambar untuk video sekolah teya tapi memutuskan untuk mengubah menjadi NFT di pasar OpenSea awal pekan ini. “Ini benar-benar gambar saya berdiri di depan komputer hari demi hari,” Ghozali menjelaskan pada profil OpenSea di mana koleksi tersebut dijual. Koleksinya diluncurkan pada 9 Januari 2022 dengan harga USD 3 untuk setiap gambar. Harga dasar dengan cepat mencapai 0,9 ETH (sekitar USD 3.000) sebelum turun sedikit. Pada 14 Januari 2022, total volume koleksi yang diperdagangkan di OpenSea mencapai 314 ETH, atau lebih dari USD 1 juta. Hingga hari ini, hampir US$1 juta transaksi telah dilakukan untuk selfie seorang pria Indonesia. Itu tidak akan mungkin terjadi jika bukan karena sifat NFT yang aneh dan sama sekali tidak terduga. Ghozali, pria 22 tahun dari Semarang, Jawa Tengah yang menggunakan @Ghozali_Ghozalu di platform perdagangan NFT OpenSea, mengambil foto selfie dirinya "berdiri di depan komputer hari demi hari" selama lima tahun dari 2017. Dalam beberapa hari terakhir, jumlah selfie yang luar biasa itu dijual sebagai NFT di bawah koleksi "Ghozali Everyday" di OpenSea. Untuk mendapatkan selfie Ghozali sebagai aset digital eksklusif, Anda harus menghabiskan setidaknya 0,345 dari cryptocurrency Ethereum (ETH), yang setara dengan US$1.155.

Jenis NFT Ghozali Everyday?

Untuk jenis dari NFT Ghozali Everyday ini tidak ada spesifikasi yang khusus. Setiap NFT Ghozali yang berupa satu foto selfie tersebut dijual dengan harga 0,001 ETH atau setara dengan Rp 48 ribu. Total ada 933 foto yang ditawarkan. Hingga kini, koleksi NFT Ghozali Everyday termurah dijual seharga 0,28 ETH atau kisaran Rp 13,5 juta. Dengan total 933 koleksi, maka NFT milik Ghozali bernilai hampir Rp 12,6 miliar.

Ghozali Everyday Supported NFT Project GIC Verse

Baru-baru ini, Ghozali telah membicarakan seputar NFT dengan tim GIC. Yang mana, pembicaraan tersebut akan tayang pada Podcast GIC melalui YouTube resmi GIC. Ghozali juga mengisyaratkan untuk para pecinta NFT agar bisa membeli NFT di GIC Verse. Yang mana, dengan membeli NFT di GIC Verse maka Anda bisa secara otomatis akan menjadi Market Maker di GIC. Market Maker ini akan menghasilkan dividen bulanan bagi Anda. Pada ditulisnya artikel ini, GIC Verse sedang melakukan promo besar-besaran bagi para pembeli pertama NFT Garuda di GIC. Untuk jenis lainnya pun bisa Anda dapatkan hanya melalui GIC Verse.  

Apa itu GIC Verse?

GIC Verse merupakan Marketplace Peer-to-Peer untuk koleksi crypto dan NFT. GIC Verse sendiri menjadi marketplace pertama yang memperkenalkan GIC NFT, NFT pertama yang didukung aset untuk bisa menghasilkan dividen bulanan.  GIC Verse adalah platform NFT berbasis blockchain untuk menjual dan membeli Non Fungible Token (NFT). GIC Verse adalah ekosistem NFT yang menghadirkan koleksi NFTs Art yang tidak hanya memiliki nilai seni/estetis, tetapi juga hibah kepemilikan fraksional atau penuh ke masing-masing Akun perdagangan / Market maker yang menghasilkan potensi dividen secara berkala.

NFT GIC itu apa?

Pertanyaa terkait apa itu nft gic jawabannaya adalah merupakan produk dari GIC Verse, yang mana tempat untuk jual beli NFT yang diciptakan oleh GIC. NFT GIC sendiri memiliki 4 kategori. Kategorinya sendiri yaitu Garuda, Bull, George, dan Leak. Sedangkan untuk jenis, keuntungan, dan cara belinya akan dijelaskan di bawah ini.

Jenis-Jenis NFT GIC 

Bedah halnya dengan NFT Ghozali Everyday untuk jenis dari NFT GIC ini bisa Anda pahami sebagai berikut:
 Bronze
Untuk jenis akun Bronze ini, kelebihannya Anda akan mendapatkan return sebesar 70% to pool dengan harga akun sebesar 150 GICT. Untuk equity yang tersedia sebanyak 10.000 GICT dengan stock sebanyak 400/400. 
Silver
Selanjutnya terdapat jenis akun Silver, yang mana memiliki kelebihan untuk returnnya sebesar 72% to pool dengan harga akun yang sebesar 750 GICT. Sedangkan untuk equitynya sebanyak 5000 GICT dengan stock sebanyak 40/40.
Gold
Jenis akun yang memiliki keuntungan lebih besar dari Silver yaitu jenis akun Gold. Keuntungan dari jenis akun Gold ini memiliki return sebesar 75% to pool dengan harga akun sebesar 3500 GICT. Untuk equitynya sendiri sebesar 5000 GICT dengan stock sebanyak 8/8.
Investasi NFT
Diamond
Jenis akun yang terakhir dan memiliki pendapatan paling besar adalah jenis akun Diamond. Keuntungan dari jenis akun Diamond ini yaitu Anda akan memiliki return sebesar 78% to pool dengan harga 6500 GICT. Sedangkan untuk equitynya terdapat 5000 GICT dengan stock yang sebanyak 4/4. sekilas tentang nft ghozali

Keuntungan NFT GIC yang tidak didapat pada NFT Ghozali Everyday

Produk terobosan NFT GIC Verse ini memiliki keunggulan yang berbeda dari jenis NFT yang ada di pasaran lainnya. Selain menghadirkan sederet karya art yang unik, estetis, serta limited, nasabah yang memiliki NFT ini akan secara otomatis memiliki akun Market Maker dengan potensi menghasilkan keuntungan dari transaksi para trader. Selain itu. Anda juga dapat menikmati keuntungan NFT GIC Verse lainnya seperti:
  1. Bagi Anda yang membeli NFT GIC Verse ini bisa memperjualbelikan kembali aset digital NFT ini dengan harga yang lebih bervariatif lagi.
  2. Lalu Anda juga akan mendapatkan return dari NFT ini sendiri. Pada setiap tingkatan jenis akun GIC Verse mempunyai benefit atau keuntungan yang berbeda-beda.
  3. Untuk setiap special reward NFT GIC Verse ini akan berbeda dilihat dari keunikan, keestetisan, dan memiliki stock yang limited atau terbatas.
  4. Seperti yang telah dijelaskan sebelumnya, dengan Anda membeli NFT ini, maka Anda akan secara otomatis memiliki akun Market Maker yang ada di GIC. Penghasilan Market Maker sendiri akan dihasilkan dari para trader yang melakukan trading pada market yang telah Anda buat.
  5. Serta keuntungan yang terakhir yaitu Anda bisa mendapatkan return income pada setiap bulannya hasil dari menjadi Market Maker itu sendiri.
Cara Membuat NFT

Cara Beli NFT GIC

Beda dengan Cara membeli NFT Ghozali Everyday, cara membeli NFT GIC Verse ini perlu Anda ketahui untuk bisa melakukan pembelian dan mendapatkan segala keuntungan dari NFT tersebut. Cara membelinya bisa dilakukan melalui dua tempat yaitu Aplikasi GIC dan Legion Swap. Untuk langkahnya bisa Anda ikuti melalui cara di bawah ini.
Melalui Aplikasi GIC
Dengan pembelian melalui Aplikasi GIC, Anda bisa mengikuti langkah berikut:
  1. Langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah dengan mendownload aplikasi “GICTrade” melalui App Store bagi pengguna IOS maupun Play Store bagi pengguna Android.
  2. Setelah mendownload aplikasi GIC, Anda bisa melakukan registrasi atau masukkan akun Anda.
  3. Selanjutnya Anda bisa masuk pada menu GIC Verse dilanjut dengan melakukan pengisian saldo sesuai dengan kebutuhan Anda.
  4. Lalu Anda bisa memilih jenis akun NFT yang ingin Anda pakai untuk diinvestasikan.
  5. Selanjutnya Anda akan diarahkan ke halaman pembayaran yang disusul dengan halaman gatcha untuk bisa mendapatkan special reward GIC Verse
  6. NFT Anda sudah siap dan telah tersedia pada menu MY NFT.
Melalui Legionswap.com
Setelah mengetahui langkah-langkah pembelian melalui aplikasi GIC, Anda bisa melakukan pembelian melalui Legion Swap. Untuk langkah-langkahnya, Anda bisa pahami melalui cara di bawah ini.
  1. Langkah pertama untuk melakukan pembelian di Legion Swap adalah dengan membuka situs resmi Legion Swap yaitu https://legionswap.com/
  2. Selanjutnya, Anda bisa klik “Connect Wallet” milik Anda untuk menyambungkan pada wallet milik Anda sendiri.
  3. Lalu Anda bisa klik “Buy Legion” untuk bisa membeli NFT GIC Verse.
  4. Langkah berikutnya, Anda bisa memilih tipe akun NFT yang akan Anda gunakan sesuai dengan kebutuhan Anda.
  5. Langkah terakhir, Anda bisa klik “Buy Now” untuk bisa membeli NFT ini.
Setelah mengetahui mengenai NFT Ghozali Everyday ini, Anda juga bisa mulai membeli NFT pada GIC Verse sehingga Anda secara otomatis akan menjadi Market Maker dengan dividen bulanan. Registrasi sekarang untuk membeli NFT GIC! GIC